Kasus Ade Armando & Doxing Data Terduga Pelaku Tak Bisa Ditoleril
Nasib nahas dialami pegiat media sosial cum dosen Universitas Indonesia, Ade Armando. Ia dipukul hingga babak belur oleh kelompok tak dikenal saat hadir dalam demonstrasi mahasiswa yang digelar Badan Eksekutif Mahasiswa Seluruh Indonesia (BEM-SI)...