Ihwal Pidana Predator Seksual Anak, Herry Wirawan
Vonis penjara seumur hidup, Herry Wirawan (HW), predator seksual pemerkosa 13 santriawati sebagaimana dibacakan oleh majelis hakim yang diketuai Yohannes Purnomo Suryo, sepertinya belum berkekuatan hukum tetap. Hal tersebut ditunjukkan atas desakan keluarga korban...