Negara Hukum Menyajikan Segala Bahan Materi Kuliah Ilmu Hukum, Penelitian, Kasus-Kasus, Pendapat, Serta Kajian Budaya Yang Di Kemas Dalam Kategori Cerpen

DUA PRAJURIT DIPECAT KARENA LGBT

Pengadilan militer menjatuhkan hukuman pemecatan terhadap dua anggota TNI, yaitu Sersan Dua AP dan Prajurit Dua T. Kedua prajurit itu dinyatakan bersalah karena terbukti melakukan aktivitas lesbian, gay, transgender, dan biseksual (LGBT). Pemecatan itu...

MENCERMATI ATURAN ORIENTASI SEKSUAL PRAJURIT TNI

Masyarakat memberikan tanggapan berbeda atas pemecatan dua prajurit TNI yang dinilai memiliki perbedaan orientasi seksual. Kelompok masyarakat sipil dan pegiat hak asasi manusia (HAM) berpendapat hukuman terhadap dua prajurit itu merupakan bentuk diskriminasi. Pemecatan...

Rebutan Partai dalam Penunjukan Pj. Kepala Daerah

TELEPON seluler Kamsol terus berdering pada Sabtu, 21 Mei lalu, sekitar pukul 21.00. Malam itu, Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Riau tersebut dihubungi anggota staf gubernur dan seorang pejabat Sekretariat Daerah Riau. Mereka memberitahukan agar...

Dibalik Kisruh Penunjukan Pj. Kepala Daerah

MEMILIH pemimpin dengan cara demokrasi elektoral saja kita masih bermasalah. Pemilihan kepala daerah, pemilihan anggota legislatif, juga pemilihan presiden secara langsung setelah Reformasi 1998 masih berkutat dengan problem lama seputar “jurdil” atau jujur dan...

Ius Operatum Penjabat, Perlukah…?

IMPLIKASI dari penundaan Pilkada serentak 2022 – 2023 dengan wajibnya pengangkatan Penjabat Kepala Daerah (PKD). Akhir-akhir ini telah menimbulkan multitafsir, spekulasi, kontroversi, hingga perlawanan terbuka oleh seorang Gubernur, tidak mau melantik penjabat Bupati yang...